Header Ads

Prediksi Liverpool VS Leicester City



Jakarta, 10 September 2016

Pada lanjutan Match Day ke 4 Liga Primer Inggris laga Big Match akan tersaji antara The Liverpool yang akan menjamu sang juara bertahan Leicester City di Anfield Stadium, sabtu (10/09/2016)23.30 WIB. Lawan berat akan kembali dihadapi Liverpool saat harus menjamu Leicester City.

 Liverpool yg sedang dalam kondisi yg tidak terlalu baik sudah ditunggu Leicester City pekan ini. Setelah berhasil menang atas Arsenal dengan skor 3-4 pada laga perdana, Liverpool secara mengejutkan harus kalah dari Burnley dengan skor 2-0. Pekan lalu anak asuh Jurgen Klop kembali meraih hasil kurang maksimal saat berhasil ditahan imbang Tottenham dengan skor 1-1. Hasil ini membuat Liverpool masih tertahan diposisi 11 dgn 4 poin. Kemeangan tentunya menjadi target Liverpool saat akan tampil dikandang sendiri.

Menjelang pertandingan dengan Leicester, Liverpool masih tidak akan diperkuat oleh Emre Can, Ragnar Klavan, dan Sheyi Ojo akibat cidera. Hal ini membuat Klopp akan kembali mengandalkan trio Sadio Mane, Sturridge, dan Firmino dilini depan. Para pemain liverpool yangg baru bergabung setelah membela timnas masing masing membuat klopp harus memilih komposisi yg terbaik untuk menjaga kebugaran para pemainnya. Sementara dilini tengah terdapat Adam Lallana akan kembali dipasangkan dengan Henderson dan Wijnaldum untuk mengatur ritme permainan The Red.

Sementara dari kubu, Leicester City yang berstatus sebagai juara bertahan tentunya juga tidak ingin dianggap tim yg kebetulan menjuara Liga Inggris semata. Leicester juga merupakan salah satu tim besar inggris yang harus  diwaspadai. Sempat dikejutkan diawal musim saat dikalahkan Hull City 2-1, Leicester juga hanya mampu meraih satu poin saat melawan The Gooner Arsenal. Sebelum akhirnya anak asuh Claudio Ranieri berhasil memetik kemenangan perdananya pekan lalu usai sukses menekuk Swansea City 2-1.

Claudio Ranierri akan kembali memasang Jamie Vardy dilini depan bersama Islam Slimani dilini depan. Sementara Riyad Mahrez akan mengisi sisi sayap bersama Albrighton. Dilini tengah Drinkwater yangg kehilangan tandemnya N’Golo Kante yg hijrah ke Chelsea akan kembali dipasangkan dengan Amartey. Sedangkan Robert Huth dan Morgan akan menjadi tembok terakhir pertahanan Leicester dari gempuran Firminho dkk. Pada pertemuan terakhir kedua tim musim lalu, The Foxes berhasil mengalahkan Liverpool dengan skor 2-0.

Head to Head:

    03/02/16 Leicester City 2-0 Liverpool (Premier League)
    26/12/15 Liverpool 1-0 Leicester City (Premier League)
    01/01/15 Liverpool 2-2 Leicester City (Premier League)
    03/12/14 Leicester City 1-3 Liverpool (Premier League)
    28/03/04 Leicester City 0-0 Liverpool (Premier League)

Lima Pertandingan Terakhir Liverpool:

    27/08/16 Tottenham 1-1 Liverpool (Premier League)
    24/08/16 Burton 0-5 Liverpool (EFL Cup)
    20/08/16 Burnley 2-0 Liverpool (Premier League)
    14/08/16 Arsenal 3-4 Liverpool (Premier League)
    07/08/16 Mainz 05 4-0 Liverpool (Uji Coba)

Lima Pertandingan Terakhir Leicester City:

    27/08/16 Leicester City 2-1 Swansea City (Premier League)
    20/08/16 Leicester City 0-0 Arsenal (Premier League)
    13/08/16 Hull City 2-1 Arsenal (Premier League)
    07/08/16 Leicester City 1-2 Manchester United (Community Shield)
    04/08/16 Barcelona 4-2 Leicester City (International Champions Cup)


Prediksi Susunan Pemain :
Liverpool (4-3-3): Mignolet; Clyne, Matip, Lovren, Milner; Lallana, Henderson, Wijnaldum; Mane, Sturridge, Firmino.

Leicester City (4-4-2): Zieler; Simpson, Huth, Morgan, Fuchs; Mahrez, Amartey, Drinkwater, Albrighton; Slimani, Vardy.

Tidak ada komentar

Gambar tema oleh ideabug. Diberdayakan oleh Blogger.